MAHKAMAH AGUNG REPUBLIK INDONESIA
Pengadilan Agama Biak
Jl. Majapahit, Karang Mulia, Samofa, Kabupaten Biak Numfor, Papua - 98111Telp. / Fax. (0981) 21343 - 52721
Sema Nomor 10 tahun 2010 lampiran B Bab IV BAGIAN SATU PELAYANAN PERKARA PRODEO Pasal 3 Syarat-Syarat Berperkara Secara Prodeo (1) Anggota masyarakat yang tidak mampu secara ekonomis dapat mengajukan gugatan/permohonan berperkara secara cuma-cuma (prodeo) dengan syarat melampirkan: a. Surat Keterang...
Setelah sempat ditunda, Senin (04/04/17) sekitar pkl. 10.00 WIT, Tim Hakim Pengawas Daerah (Hawasda) PTA Jayapura tiba di PA Biak untuk melaksanakan pengawasan dan monitoring serta evaluasi penyelenggaraan administrasi Peradilan Agama. Tim tersebut melakukan pembinaan dan pengawasan selama 2 hari mu...
Rabu (23/02/17) sekitar pkl. 10.00 WIT bertempat di ruang sidang, PA Biak menggelar acara pelantikan Panitera, Panmud Gugatan dan Panitera Pengganti dirangkaikan dengan serah terima jabatan panitera lama kepada panitera yang baru. Pelantikan tersebut di pimpin oleh Wakil Ketua PA Biak , Hj. Irmawati...
Dalam rangka kedatangan Tim Hakim Pengawas Daerah (Hawasda) PTA Jayapura yang direncanakan akan mengadakan pengawasan pada tanggal 27 dan 28 Februari 2017 mendatang, Ketua Pengadilan Agama Biak menggelar rapat untuk mempersiapkan segala hal yang berkaitan dengan pengawasan. Rapat yang dimulai pkl. 0...
Minggu, (12/02/17) merupakan hari yang tidak akan terlupakan bagi para pegawai Pengadilan Agama Biak . Bertempat di Pantai Water Basis, keluarga besar Pengadilan Agama Biak menggelar acara pelepasan Panitera yaitu Bpk. Baharudin, S.HI yang mutasi ke Pengadilan Agama Nabire klas II. Suasana pantai ya...
Senin (06/02/17), Pengadilan Agama Biak menggelar acara Pelantikan Wakil Ketua Pengadilan Agama Biak yang baru yaitu Hj. Irmawati, S.Ag, S.H, M.H berdasarkan Surat Keputusan Ketua Mahkamah Agung RI No. 3654/DjA/KP.04.6/SK/12/2016 tentang Mutasi Hakim Pengadilan Agama/Mahkamah Syar'iah yang dimutasi...